Babinsa Terus Pantau Wilayah, Begini Kondisi Banjir Di Desa Kasiyan Sukolilo


Sukolilo-Babinsa desa Kasiyan Koramil 09/Sukolilo terus melaporkan perkembangan banjir di RT. 02 dan 03 RW dukuh Penggingwangi desa Kasiyan. Jumat, (24/02/2023).

Banjir menggenangi 5 rumah, (7 KK, 12 Jiwa) ketinggian air 5 cm,pekarangan 10 ha ketinggian air 10 S/D 80  cm, lahan kosong 10 ha,Jalan raya/jln desa 5-30 cm.

Dilaporkan Serda Ahmad Babinsa desa Kasiyan, bahwa sampai saat ini ketinggian air turun 2 cm.

"Alhamdulillah hari ini ada penurunan 2 cm, semoga tidak turun hujan dengan intensitas tinggi,"kata Serda Ahmad Babinsa desa Kasiyan 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Koramil 02/Juwana Dapat Surprise Dari Forkopincam Dalam Rangka HUT Ke-79 TNI

Sambangi Markas Kodim Pati, Rombongan Siswa SMPN 05 Pati Kampanyekan Hemat Air

Satgas TMMD Sengkuyung Tahap II Kodim 0718/Pati Mulai Bongkar Sasaran RTLH